Liga Italia - Inter Milan Pesta di Kandang Cagliari, Diwarnai 2 Assist Nicolo Barella

Liga Italia - Inter Milan Pesta di Kandang Cagliari, Diwarnai 2 Assist Nicolo Barella-pagaralampos-

KORANPAGARALAMPOS.CO - Dua assist Nicolo Barella membantu Inter Milan pesta gol di kandang Cagliari.

Pada pekan ke-18 Liga Italia 2024-2025, Inter Milan menyambangi markas Cagliari di Sardegna Arena, Minggu (29/12/2024) dini hari WIB.

Hasilnya, I Nerazzurri menang telak 3-0 atas tuan rumah Inter Milan tampil sangat mendominasi dengan memegang penguasaan bola sebesar 66 persen.

Dari segi peluang, Inter melepaskan 20 tembakan denagn 5 mengarah ke gawang Adapun Cagliari memproduksi 5 tembakan yang 1 di antaranya menuju tepat sasaran.

BACA JUGA:Cristiano Ronaldo Yakin Real Madrid Juara Liga Champions

BACA JUGA:Arsenal Gusur Chelsea, Tutup 2024 dengan Kemenangan

Jalannya pertandingan Di luar dugaan, Inter Milan justru ditekan habis-habisan tuan rumah di awal pertandingan.

Lini pertahanan mereka dipaksa berjuang ekstra keras untuk menghentikan serangan Cagliari Inter Milan baru bisa keluar dari tekanan setelah 20 menit pertama.

Pada menit ke-27, Lautaro Martinez mendapat peluang di dalam kotak penalti.

Usai menerima umpan, Martinez kemudian melepaskan sepakan keras Namun, tembakan sang kapten masih sedikit melebar.

BACA JUGA:Striker Inter Milan, Marcus Thuram Masuk Top 10 Sepatu Emas Eropa Bersama Mateo Retegui

BACA JUGA:Bayern Munchen dan Barcelona, Bersaing Dalam Perburuan Nico Williams

Inter Milan kembali mengancam pada menit ke-42 Kali ini lewat tembakan keras Nicolo Barella dari luar kotak penalti.

Namun, sepakan Barella masih mampu dimentahkan kiper Simone Scuffet Setelahnya, Inter Milan terus melakukan tekanan ke wilayah pertahanan Cagliari.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan