Bogota City of the Lost, Film Bergenre Kriminal Dijamin Seru!

Bogota City of the Lost, Film Bergenre Kriminal Dijamin Seru!-tribunnews.com-tribunnews.com

BACA JUGA:Drama Romansa My Lovely Liar, Dijamin Seru!

Bahkan, aktor populer Song Joong Ki akan tampil sebagai tokoh utama, yakni Guk Hee.

Kabarnya, peran Song Joong Ki kali ini tidak kalah keren dengan penampilannya dalam drama Vincenzo.

Pada sejumlah poster yang tersebar di internet, tampak Song Joong Ki tampil begitu menawan. Seolah menunjukkan perannya yang dominan dalam film Bogota.

Kolaborasi Bintang Populer Korsel dan Kolombia

BACA JUGA:Drama Korea Terbaru Plaza Wars, So Ji Sub Akan Bintangi Drama Bergenre Misteri Ini

Tak hanya Song Jong Ki, Lee Hee Jun yang populer berkat drama Mouse juga terlibat.

Dalam sinopsis Bogota City of the Lost, Lee Hee Jun berperan sebagai Soo Yeong.

Sosok pendatang yang tinggal di kawasan perumahan elite milik perusahaan besar.

Ada juga aktor Kwon Hae Hyo yang berperan sebagai Sersan Park. Seorang kepala asosiasi pedagang Negara Korea.

BACA JUGA:Drama Lovers of the Red Sky, Trending Topic di Indonesia

Selain bintang Korea Selatan, artis Kolombia juga akan tampil untuk memberikan warna baru di film ini.

Salah satunya yaitu Juana del Río yang populer sebagai aktris dan penari asal Kolombia.

Sempat Berhenti Syuting Akibat Pandemi

Dengan membaca sinopsis Bogota City of the Lost kamu tentu sudah bisa membayangkan keseruan filmnya.

Tag
Share