Dari Benteng Somba Opu, Menyusuri 7 Jejak Sejarah Kerajaan Gowa di Sulawesi Selatan
Editor: Almi
|
Selasa , 12 Aug 2025 - 16:13
Benteng Somba Opu, Menyusuri Jejak Sejarah Kerajaan Gowa di Sulawesi Selatan--
Sesuai dengan namanya, di sini kamu bisa melihat hasil karya manusia pasa zaman purba, seperti hasil gambar tangan dan rusa yang ada pada dinding goa.
Tempat ini bisa menjadi rekomendasi destinasi wisata edukasi yang cocok untuk keluarga.
Selain itu, kamu juga bisa menikmati pemandangan artistik, gua, dan bebatuan raksasa yang bisa menjadi latar belakang foto menarik.