Yuk Mom Cobain, Resep Simple Cumi Saus Padang Pedas dengan Bahan Sederhana di Rumah!

Yuk Mom Cobain, Resep Simple Cumi Saus Padang Pedas dengan Bahan Sederhana di Rumah!-Kolase by Pagaralampos.com-net

KORANPAGARALAMPOS.CO- Cumi merupakan salah satu makanan laut yang dikenal dengan rasa yang lezat dan kaya nutrisi, memberikan manfaat besar bagi kesehatan tubuh.

Berbicara mengenai olahan cumi, ada banyak resep menarik yang dapat menggugah selera dan membuat ketagihan, salah satunya adalah cumi saus Padang yang pedas dan gurih.

Resep cumi saus Padang menjadi populer di kalangan masyarakat karena selain enak, cumi juga kaya akan vitamin, mineral, dan protein. Meskipun sering dijumpai di restoran, Anda bisa dengan mudah membuatnya sendiri di rumah.

Ini tidak hanya lebih ekonomis, tetapi juga memungkinkan Anda untuk menyesuaikan rasa sesuai selera. Bagi pecinta seafood, hidangan ini tentunya sudah tidak asing lagi.

BACA JUGA:Resep Telur Fuyunghai ala Anak Kos Yuk Cobain Resepnya?

Meskipun disebut cumi saus Padang, asal usul hidangan ini tidak dari daerah tersebut, namun sensasi pedasnya memang terinspirasi dari masakan Padang yang terkenal dengan sambal baladonya.

Resep cumi saus Padang sangat dicari oleh para penikmat kuliner pedas karena menghadirkan kombinasi rasa yang unik. Perpaduan antara rasa gurih dan pedas dengan tekstur kenyal dari cumi membuat hidangan ini semakin menggoda.

Jika Anda khawatir untuk mencoba membuatnya, jangan ragu! Resep cumi saus Padang ini sangat sederhana, hanya membutuhkan beberapa bahan dan dapat disiapkan dalam tiga langkah mudah.

Cumi adalah pilihan olahan seafood favorit banyak orang, dan Anda dapat dengan mudah menyajikan hidangan ini di rumah dengan cara yang praktis.

BACA JUGA:Tak Hanya Enak dan Empuk, Berikut Ini Resep Roti Kukus Thailand yang Lembut dan Menggoda!

Selain nikmat, makanan ini juga kaya akan manfaat kesehatan, termasuk sebagai sumber vitamin B12 dan B6, yang penting untuk kesehatan saraf, darah, serta perlindungan terhadap penyakit jantung dan stroke.

Salah satu hidangan yang banyak diminati di restoran seafood adalah udang saus Padang. Perpaduan saus Padang yang gurih, manis, dan pedas dengan udang yang empuk menciptakan kombinasi yang sangat menggugah selera.

Berikut inilah resep simple dirumah cumi saus padang yang harus mom cobain:

- Bahan-bahan:

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan