Leny Yoro Sudah Bisa Merumput, Kabar Baik dari Manchester United

Leny Yoro Sudah Bisa Merumput, Kabar Baik dari Manchester United-pagaralampos-

Manchester United membagikan momen di mana Yoro menyentuh rumput untuk pertama kalinya di situs resmi.

Mereka juga memberikan penjelasan tentang proses pemulihan yang sedang dijalani oleh sang bek.

BACA JUGA:Calvin Verdonk, Minta Timnas Indonesia Jangan Menyerah

BACA JUGA:Paul Pogba, Rela Potong Gaji Asal Bisa Main untuk Juventus

“No.15 kami telah maju ke tahap berikutnya, di mana foto-foto ini menunukkan hari pertamanya kembali ke lapangan rumput di markas kami, Carrington,” bunyi pernyataan Manchester United di situs resminya.

“Leny juga menjalani latihan intensif di pusat kebugaran pada hari Kamis, di bawah pengawasan ketat staf medis.

Masih ada banyak pekerjaan yang harus dilakukan, dan ia akan memulai transisi ke latihan tim saat sudah siap.”

“Debut resmi buat Manchester United belum akan terjadi dalam waktu dekat ini, tetapi sungguh positif melihat pamin yang kami rekrut pada musim panas kemarin sudah mencapai tahap ini dalam pemulihannya,” tutup pernyataan tersebut.

BACA JUGA:Liga Inggris, Pelatih Chelsea Sebut Jadon Sancho Pemain yang Spesial

BACA JUGA:The Red Devils Sukses Comeback, Manchester United Menang atas Brentford Skor 2-1

Walau sudah merumput, fans Manchester United tampaknya masih harus bersabar lebih lama lagi. Yoro diprediksi takkan tampil sebelum jeda internasional, dan mungkin belum akan sering tampil di bulan November.

Tag
Share