Pengalaman Yang Tak Terlupakan, 7 Wisata Alam yang Memikat Tempat Indah di Malaysia Untuk Dijelajahi!

Pengalaman Yang Tak Terlupakan, 7 Wisata Alam yang Memikat Tempat Indah di Malaysia Untuk Dijelajahi!-Kolase by Pagaralampos.com-pagaralampos

BACA JUGA:Hobby Traveling? Yuk Menyusuri 6 Keindahan Alam Jayapura yang Mempesona!

Pengalaman interaktif dengan dunia bawah laut juga tersedia, memungkinkan Anda melihat ikan pari, hiu, serta berbagai jenis ikan lainnya seperti penyu hijau dan kerapu raksasa.

Di wahana Touch Pool, Anda juga dapat menyentuh terumbu karang dan bintang laut.

6. Batu Caves

Jika Anda berada di Kuala Lumpur, jangan lewatkan Batu Caves yang terletak di Selangor.

BACA JUGA:Surganya Garut, Inilah 7 Destinasi Wisata Tercantik Untuk Liburan Anda Berkesan!

Anda akan menemukan gua kapur yang megah, termasuk Temple Cave yang hanya dapat diakses melalui 272 anak tangga berwarna-warni yang sangat terkenal di kalangan wisatawan.

Di dalam gua, terdapat kuil yang berusia lebih dari 100 tahun, didedikasikan untuk Murugan, dewa perang dalam kepercayaan Hindu.

7. Genting Highlands

Setelah mengunjungi Batu Caves, Anda dapat melanjutkan perjalanan ke Genting Highlands dengan naik kereta gantung. Tempat ini terletak di puncak pegunungan Titiwangsa dan merupakan resor yang sangat terkenal.

BACA JUGA:4 Rekomendasi Wisata Bandung Terbaru yang Lagi Hits!

Dengan menggunakan Genting Skyway, kereta gantung tercepat di dunia dan terpanjang di Asia Tenggara, Anda akan mencapai Genting Highlands. Di sini, Anda dapat menikmati taman hiburan yang seru serta berbelanja di pusat perbelanjaan yang ada.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan