5 Restoran & Tempat Makan di Pagaralam yang Paling Enak Wajib kalian coba?
5 Restoran & Tempat Makan di Pagaralam yang Paling Enak Wajib kalian coba?-pagaralampos-kolase
BACA JUGA:5 Kuliner Khas yang Disukai oleh Sultan Keraton Jogja Hamengku Buwono, Menu yang Anti Mainstream!
5. Bakso Mercon Pagar Alam
Kuliner selanjutnya sendiri adalah kuliner yang dimiliki oleh setiap daerah di Indonesia yaitu bakso.Namun, bakso yang di tawarkan oleh rumah makan ini berbeda dari bakso pada umumnya.
Jika kalian penikmat selera pedas, maka kuliner satu ini pasti cocok dan wajib untuk dicicipi.Bakso mercon sendiri yaitu bakso dengan isian cabai ini sangat menggugah selera.
Ketika kalian membelah bakso ini di dalam terdapat olahan cabai yang dimasak dengan sedemikian rupa sehingga menciptakan sensasi meledak di mulut.
Tetapi, bagi kalian yang tidak menyukai pedas jangan khawatir ada pilihan bakso lain yang dapat dinikmati dengan kuah kaldu yang sedap.Varian bakso disini juga lengkap tersedia berbagai macam bakso, gorengan, dan mie.