Berkunjung ke Bandung? Jangan Lewatkan 8 Spot Sunset yang Menakjubkan!

Berkunjung ke Bandung? Jangan Lewatkan 8 Spot Sunset yang Menakjubkan!-Kolase by Pagaralampos.com-pagaralampos

BACA JUGA:4 Tempat Wisata di Payakumbuh, Lagi Hits dan Instagramable!

7. Geger Bintang Matahari

Geger Bintang Matahari adalah salah satu tempat terbaik untuk menikmati sunset di Bandung. Tempat ini sering dikunjungi wisatawan untuk menikmati matahari terbenam dan terbit.

Dari ketinggian 1500 mdpl, pengunjung dapat merasakan sejuknya suasana sambil menikmati pemandangan yang menakjubkan.

Geger Bintang Matahari terletak di Gunung Putri, Lembang, Bandung Barat, dan menawarkan pemandangan gunung serta bukit, termasuk Tangkuban Perahu, Burangrang, Bukit Tanggul, dan Manglayang.

BACA JUGA:Tempat Wisata Kekinian di Sungai Penuh, Cocok Untuk Mengisi Libur Panjang dan Akhir Pekan!

8. Puncak Bintang

Puncak Bintang adalah tempat wisata lainnya yang menawarkan pemandangan sunset yang spektakuler. Di sini, pengunjung akan disuguhi pemandangan pohon pinus yang dipadukan dengan keindahan matahari terbenam.

Lokasi ini terletak di Kampung Buntis Bongkor, Kecamatan Cimenyan, Kabupaten Bandung, Jawa Barat. Keindahan langit saat sunset di Puncak Bintang merupakan momen yang sayang untuk dilewatkan.

Dari beberapa tempat di atas, kamu memiliki banyak pilihan untuk menikmati sunset di Bandung.

BACA JUGA:5 Tempat Wisata di Bogor yang Hits di Tahun Ini wajib kalian kunjungi!

Ingat, menikmati keindahan sunset tidak hanya terbatas di pantai dan perbukitan, tetapi juga bisa dilakukan di jembatan kota. Jadi, mana yang akan kamu pilih untuk dikunjungi?

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan