3 Tempat Wisata di Ceper Klaten yang Menarik untuk Dikunjungi

3 Tempat Wisata di Ceper Klaten yang Menarik untuk Dikunjungi-Pagaralampos-Kolase

KORANPAGARALAMPOS.CO - 3 Tempat Wisata di Ceper Klaten yang Menarik untuk Dikunjungi

1. Objek Wisata Kali Pancur

Destinasi wisata ini terbilang masih baru. Tempatnya ini sendiri yang menawarkan pengalaman wisata yang fokus pada pelestarian budaya dan alam.

Kalian dapat menikmati berbagai kegiatan, seperti jalan sehat, dan mengunjungi stand-stand UMKM yang menjual berbagai produk lokal.

BACA JUGA:Ada 3 Destinasi Wisata Tersembunyi Nih di Kuningan, Cocok Untuk Staycation dan Healing Bersama Keluarga!

Lokasinya ini punjuga adem membuat tempat ini cocok untuk rekreasi keluarga dan teman-teman.

2. Sendang Tirto Sinongk

Sendang Tirto Sinongko ini sendiri termasuk objek wisata berupa sumber mata air alami. Sendang memiliki sejarah dan nilai budaya yang tinggi.

Tempatnya pun dikelilingi pepohonan besar, sehingga memberikan suasana yang teduh dan asri.

BACA JUGA:Rekomendasi 3 Tempat Wisata di Kulon Progo Yogyakarta untuk Liburan Keluarga wajib kalian kunjungi!

Airnya juga jernih, menjadikan tempat ini begitu menyegarkan untuk dikunjungi.

3. Cagar Budaya Kyai Ageng Pamecut

Cagar ini sendiri memiliki nilai sejarah dan budaya yang penting.

Salah satu situs utama di sini ialah makan Kyai Ageng Pamecut.

Tag
Share