Pesona Wisata Alam Wonogiri: Liburan Hemat dengan Pemandangan Mempesona

Pesona Wisata Alam Wonogiri: Liburan Hemat dengan Pemandangan Mempesona-Kolase by Pagaralampos.com-pagaralampos

BACA JUGA:Fakta Menarik Taman Nasional Bukit Tigapuluh, Simak Penjelsannya!!!

Terletak di Desa Sendangijo, Kecamatan Selogiri, Telaga Claket adalah danau kecil di kaki Bukit Widodaren. Airnya yang jernih dengan warna hijau kebiruan menciptakan suasana yang menenangkan.

Telaga Claket ideal untuk dikunjungi bersama keluarga, dan buka setiap hari dari pukul 06.00 hingga 18.00. Tiket masuknya Rp 10.000, sudah termasuk minuman teh botol.

5. Waduk Gajah Mungkur

Berlokasi di Sendang, Kecamatan Wonogiri, Waduk Gajah Mungkur adalah ikon wisata alam terbesar di daerah ini. Dengan luas 8.800 hektar dan tinggi 100 meter di atas permukaan laut, waduk ini menawarkan berbagai aktivitas rekreasi dan edukasi.

BACA JUGA:Wisata Batu Lempar Garut, Wisata Terbaru di Garut Yang Viral dan Bikin Adem

Selain menikmati taman rekreasi, pengunjung dapat melihat habitat gajah dan rusa, serta menikmati wahana perahu dan pesawat tua.

Waduk ini buka setiap hari dari pukul 08.00 hingga 17.00 dengan tiket masuk Rp 10.000 pada hari biasa dan Rp 12.000 pada hari libur.

Wonogiri memiliki banyak keindahan alam yang mungkin belum banyak diketahui. Dari pantai berpasir putih, telaga jernih, hingga puncak bukit yang menakjubkan, setiap destinasi menawarkan pengalaman yang tak terlupakan.

Wisata alam di Wonogiri tidak hanya memberikan pemandangan yang indah tetapi juga ketenangan yang jarang ditemukan di tempat lain.

BACA JUGA:Berlibur ke Lombok? Yuk Menjelajahi Wisata Air Terjun Penimbungan di Lombok yang Menawan

Dengan harga tiket yang terjangkau, Wonogiri adalah pilihan yang ideal untuk liburan bersama keluarga atau teman. Jangan lewatkan kesempatan untuk menjelajahi keindahan alam Kabupaten Wonogiri dan temukan pesonanya sendiri.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan