Eksplorasi Rasa: 7 Kuliner Labuan Bajo yang Menawarkan Sensasi Unik

Eksplorasi Rasa: 7 Kuliner Labuan Bajo yang Menawarkan Sensasi Unik-Kolase by Pagaralampos.com-pagaralampos

BACA JUGA:Jangan Dilewatkan, 5 Kumpulan Oleh-Oleh Khas Cianjur yang Paling Populer dan Menggugah Selera

Mengunjungi berbagai tempat wisata di Labuan Bajo memang sangat menarik, namun tidak ada salahnya untuk menjelajahi keunikan kuliner setempat.

Cobalah berbagai hidangan khas yang mencerminkan kekayaan budaya dan cita rasa lokal Labuan Bajo. Selamat menjelajahi dan menikmati kelezatan kuliner khas saat berada di Labuan Bajo!

Berikut ini dia 7 sajian khas labuan bajo yang enak dan lezat wajib anda coba:

1. Ikan Kuah Asam

Labuan Bajo dikenal dengan hasil lautnya yang melimpah, dan salah satu hidangan khasnya adalah ikan kuah asam.

BACA JUGA:Mengenal Kuliner Cianjur: 5 Hidangan yang Menggoda Selera, Yuk Cobain!

Hidangan ini menonjol karena rasa asamnya yang menyegarkan, biasanya menggunakan ikan kerapu atau kakap yang dimasak dalam kuah bening.

Rasa asamnya berasal dari belimbing wuluh, memberikan kombinasi rasa gurih dan asam yang menjadi ciri khas dari kuliner ini.

2. Bepalaya Ala Bugis

Bepalaya ala Bugis adalah kue khas Labuan Bajo yang sering dinikmati dengan kopi.

BACA JUGA:Menjelajahi Kuliner Pontianak: 8 Makanan yang Menjadi Favorit Lokal

Terbuat dari tepung beras dan ditaburi biji wijen, kue ini memiliki ketahanan yang baik, bisa bertahan hingga 7 hari pada suhu kamar.

Ini menjadikannya pilihan ideal untuk oleh-oleh, dengan harga yang cukup terjangkau, yaitu sekitar Rp10.000 untuk 8-10 potong.

3. Sambal Teri

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan