Ini 7 Kisah Misteri Gunung Lawu yang Berada di Jawa Timur, Salahsatunya Pasar Setan

Ini 7 Kisah Misteri Gunung Lawu yang Berada di Jawa Timur, Salahsatunya Pasar Setan--

2. Pasar Setan 
Gunung Lawu disebut sebagai tempat sarangnya makhluk halus. 

Ketinggian gunung sekitar 3.265 mdpl dianggap menyimpan cerita tentang kerajaan Majapahit. 

BACA JUGA:Makna Tersembunyi di Balik 7 Fakta Illuminati Simbol Mata Tunggal

BACA JUGA:Ketahui! 7 Fakta Menarik Candi Gedong Songo

Mengutip dari majalahsunday.com, puncak gunung Lawu yang terkenal adalah Hargo Dalem. 

Sedangkan puncak tertinggi gunung yaitu Hargo Dumilah.

Puncak gunung Lawu ini dikenal keberadaan pasar setan. 

Beberapa pendaki mendengar suara delman, suara napas manusia, dan suara misterius lainnya. 

BACA JUGA:Mitos Megahnya Air Terjun Madakaripura Menjadi Tempat Bertapa Gadjah Mada

BACA JUGA:4 Game Penghasil Uang, Menghibur Sambil Mendapatkan Penghasilan Tambahan

Para pendaki kerap mendengar keramaian seperti berada di pasar, tetapi hanya suara saja dan penampakan tidak terlihat mata. 

Beberapa pendaki dapat mendengar suara orang menawarkan barang ketika perjalanan ke pos lima. 

Jika mendengar seseorang menawari barang, disarankan mendaki untuk segera mengambil barang di sekitar seperti daun, ranting, dan lainnya. 

3. Burung Kyai Jalak 
Legenda gunung Lawu populer adalah burung Jalak yang menampakkan diri kepada pendaki. 

BACA JUGA:Mengungkap 6 Misteri Peradaban Kuno yang Hilang

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan