6 Rekomendasi Pendakian Gunung di Indonesia Untuk Pendaki Pemula

Mengenal Gunung Kembar, Dua Puncak yang Menyimpan Ribuan Cerita!--

Dengan ketinggian 1.717 mdpl, Gunung Batur menawarkan jalur pendakian yang cukup mudah dan populer untuk menikmati sunrise.

Pendakian biasanya dimulai dini hari agar bisa tiba di puncak saat matahari terbit.

Gunung Batur juga memiliki keunikan dengan adanya kaldera luas yang dikelilingi oleh Danau Batur.

BACA JUGA:Misteri Gunung Kembar, Di Balik Keindahan Dua Puncak yang Menakjubkan!

BACA JUGA:Kalian Wajib Tau, Ternyata Gunung Semeru Tempat Pertemuan Dunia Nyata dan Dunia Gaib!

Setelah pendakian, pendaki bisa bersantai di pemandian air panas alami yang berada di sekitar Danau Batur.

5. Gunung Pulosari, Banten

Gunung Pulosari di Kabupaten Pandeglang, Banten, adalah pilihan lain yang cocok untuk pemula.

Dengan ketinggian 1.346 mdpl, Gunung Pulosari memiliki jalur pendakian yang relatif pendek dan tidak terlalu menantang.

Salah satu daya tarik gunung ini adalah keberadaan kawah aktif di dekat puncak, serta pemandangan laut dari kejauhan.

Jalur pendakian Gunung Pulosari cukup bervariasi, mulai dari trek hutan, sungai kecil, hingga area bebatuan.

BACA JUGA:Ritual-ritual Sakral di Gunung Semeru, Menyambut Para Dewa!

BACA JUGA:Melihat Misteri Cahaya Malam, Eksplorasi Fenomena Supernatural di Puncak Gunung Cikuray

Pendaki pemula bisa menikmati suasana pendakian yang asri dan alami, tanpa harus mengeluarkan tenaga berlebih.

6. Gunung Nglanggeran, Yogyakarta

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan