Drama Korea Sell Your Haunted House, Ketika Jang Nara Jadi Pengusir Setan

Drama Korea Sell Your Haunted House, Ketika Jang Nara Jadi Pengusir Setan-net-net

Jo Woo Jin

Aktor Jo Woo Jin masuk dalam daftar pemeran utama sinopsis drama Bulk. Pria yang berusia 44 tahun ini, dikenal sebagai aktor pendukung di layar lebar maupun serial drama.

Antara lain Guardian: The Lonely and Great God (2017), Chicago Typewriter (2017) hingga Mr. Sunshine (2018).

Ia pernah memenangkan penghargaan sebagai Aktor Pendukung Terbaik di Penghargaan Film Blue Dragon ke 40 pada tahun 2019.

Saat itu, ia sukses menampilkan perannya dalam film Default (2018). Aktor yang lahir pada 16 Januari 1979 ini, membintangi beberapa drama seperti  The Good Man, Narco Saints, Happiness, My Love from the Star, hingga Miss Korea.

BACA JUGA:Sinopsis Drakor Bitch x Rich, Menceritakan Kasus Pembunuhan di Sekolah Elite

Cha Eun Woo Tolak Drama Bulk

Setelah mengetahui sinopsis drama Bulk, ada fakta menarik terkait drama Korea terbaru ini. Rupanya aktor Cha Eun Woo pernah mendapat tawaran untuk membintangi drama Korea Bulk. Namun, ia menolaknya.

Siapa yang tidak kenal dengan Cha Eun Woo. Pria kelahiran 30 Maret 1997 tersebut, merupakan seorang penyanyi, aktor, dan anggota grup idol Korea Selatan, ASTRO.

Ia lahir dengan nama Lee Dong Min. Fantagio merupakan agensi yang saat ini menaunginya. Cha Eun Woo pertama kali menunjukkan bakat aktingnya dengan menerima peran kecil dalam film berjudul My Brilliant Life.

Tak butuh waktu lama, ia kembali mendapatkan peran kecil dalam serial televisi The Best Hit. Sejak membintangi drama, namanya mulai terkenal.

BACA JUGA:Sinopsis Drakor Death's Game, Hukuman Usai Keliru Cara Akhiri Masalah

Selain bakat aktingnya yang memukau, Cha Eun Woo mendapatkan julukan sebagai Genius Face oleh Media karena wajah tampannya.

Pada tahun 2018, menerima tawaran peran utama serial televisi komedi romantis My ID is Gangnam Beauty yang tayang di jaringan original JTBC.

Setelah berhasil memerankan karakter Do Kyung Suk, popularitasnya semakin melejit. Pada April 2020, ia memutuskan untuk bergabung dengan Master in the House sebagai salah satu anggota pemeran tetap.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan