5 Ketumbar Sebagai Penyedap Alami Untuk Meningkatkan Rasa Makanan

5 Ketumbar Sebagai Penyedap Alami Untuk Meningkatkan Rasa Makanan-Foto : Net-net

yakni dengan rutin olahraga, konsumsi makanan sehat dan bergizi,

kurangi asupan gula, serta jauhi rokok dan minuman beralkohol.

BACA JUGA:Kelezatan Hijau Menakjubkan 6 Manfaat Kesehatan Dari Salad Sayur

3. Menjaga kesehatan jantung

Ketumbar, baik yang dikonsumsi langsung atau sebagai air ketumbar, juga baik untuk kesehatan jantung.

Ini karena ketumbar dapat mengontrol tekanan darah dan menurunkan kadar kolesterol jahat (LDL)

sehingga baik untuk mencegah terjadinya penyakit jantung.

BACA JUGA:Kelezatan Yang Berkhasiat 5 Manfaat Kesehatan Yoghurt Yang Menakjubkan

4. Melawan efek radikal bebas

Senyawa fitokimia pada ketumbar, seperti terpinene, quercetine, lutein, dan flavonoid, memiliki sifat antioksidan yang cukup kuat.

Antioksidan tersebut berfungsi untuk melawan efek radikal bebas pada tubuh.

Zat Antioksidan juga berperan penting untuk mengurangi peradangan dan menurunkan risiko terjadinya berbagai

penyakit, seperti kanker dan diabetes.

BACA JUGA:Manis dan Sehat 5 Manfaat Kesehatan Anggur Hijau Yang Luar Biasa

5. Melawan infeksi

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan