Sinopsis Bora Deborah, Kisah Kocak Pakar Cinta yang Pelik

Sinopsis Bora Deborah, Kisah Kocak Pakar Cinta yang Pelik-net-net

Jadwal tayang Bo Ra! Deborah

Drama Bo Ra! Deborah akan menjadi pengganti Delivery Man yang baru saja rampung. Setiap Rabu dan Kamis pukul 21:00 OST, drama ini pun ditayangkan lewat channel televisi Ena. 

Tema cinta yang diusung memang klise. Namun, drama Bo Ra! Deborah dengan ceritanya yang relatable siap memeluk lukamu.

Drama ini akan menemani patah hatimu dan membantumu melaluinya seperti yang akan dicontohkan oleh para tokohnya. Jadi, jangan lewatkan ceritanya, ya. Selamat menonton. Selamat berdamai dengan diri sendiri.

 

Baca juga berita:

Drakor Diary of A Prosecutor, Sekumpulan Jaksa Bekerja Keras Menegakkan Keadilan!

KORANPAGARALAMPOS.CO - Drama korea Diary of a Prosecutor ini merupakan drama yang tayang dengan 16 episode. Masing-masing episodenya memiliki durasi tonton selama 70 menit.

Drama ini berdasarkan novel berjudul sama karya Kim Woong. Sutradara yang menjadi penanggung jawab drama ini adalah Lee Tae Hyun.

Sedangkan pengarang drama ini adalah Park Yeon Seon, Seo Ja Yeon, dan Lee Hyun. Selain terkenal dengan judul tersebut, drama ini memiliki beberapa judul lainnya.

Seperti War of Prosecutors, Inside Stories of Prosecutors, hingga judul aslinya Geomsanaejeon. Rumah produksi yang menaungi drama ini adalah S-PEACE dan Oh Nam Seok menjadi produsernya.

BACA JUGA:Sinopsis Drama Big Bet Season 2, Aksi Cha Moo Sik yang Semakin Seru!

Sinopsis Diary of a Prosecutor merupakan serial televisi Korea Selatan yang tayang pertama kali pada 2019 lalu. Diary of a Prosecutor memiliki sinopsis yang menarik dengan genre drama dan hukum.

Drama Korea ini menjadi salah satu drama terbaik di Disney+ Hotstar. Sinopsis drama ini akan menggambarkan kisah dan kehidupan sehari-hari para jaksa penuntut ketika mereka menjalankan pekerjaan dan tugasnya.

Hal yang membedakan drama ini dari drama hukum lainnya, kita akan lebih banyak melihat adegan di dalam ruang sidang.

Tag
Share