Rekomendasi Camilan Khas Singkong Keju di Jogja: Murah dan Mewah, yang Mengoyangkan Lidah!
Rekomendasi Camilan Khas Singkong Keju di Jogja: Murah dan Mewah, yang Mengoyangkan Lidah!-foto: net-
BACA JUGA:Kuliner Tradisional Bali Halal yang Bisa Kamu Coba!
Singkong ternyata banyak memiliki khasiat ajaib untuk kesehatan bagi tubuh.
yang beralamt atau Terletak di Depan RS Panti Rapih, Jl. Colombo Yogyakarta, Sagan, Caturtunggal, Kec. Depok, Kabupaten Sleman, atau Daerah Istimewa Yogyakarta.
Buka setiap hari, mulai pukul sekitar 14.00-22.00.
Dijual hanya dengan harga mulai dari 11.000.
BACA JUGA:Kuliner Khas Nusa Tenggara Barat, 5 Rekomendasi Makanan yang Harus Anda Coba
Lokasinya yang sangat strategis membuat orang mudah menemukan tempat tersebut dan berdekatan dengan RS Panti Rapih.
5. Singkong Pop Jogja
Berlokasi di Jalan Letjen Suprapto No.122, Pringgokusuman, Gedong Tengen, Kota Yogyakarta, atau sekitar Daerah Istimewa Yogyakarta.
Buka setiap hari, mulai pada pukul 15.30.21.00.
BACA JUGA:Khas Kuliner Cirebon yang Wajib Dikunjungi: Ada Emping Cirebon Hingga Kerupuk Melarat Sambal Kacang.
Gerai tersebut hanya melayani pelayanan secara online dan drive through.
Dibanderol mulai harga sekitar 15.000 saja, dna gerai tersebut sering mengadakan diskon.
Sehingga gerai inis selalu ramai akan pengunjung yang datang. (MG-Ardila Maharany Yunisa).