Sinopsis Steal My Heart, Ketika Mantan Pacar Jadi Pencuri Ulung

Sinopsis Steal My Heart, Ketika Mantan Pacar Jadi Pencuri Ulung-net-net

Ia pun memastikan apakah Kang Mi Rae merupakan teman sekolahnya dulu. Di sisi lain, Kang Mi Rae juga mengenal Do Kyung Seok.

Akan tetapi, ia merasa takut karena khawatir Do Kyung Seok membeberkan masa lalunya dulu. Padahal, Do Kyung Seok tidak memiliki niat jahat, ia hanya ingin berteman dan menjadi dekat dengan Kang Mi Rae.

BACA JUGA:Sinopsis Drama Love to Hate You, Kala Rasa Benci Berubah Jadi Cinta

Bukan karena cantik, sejak SMP ia sudah tertarik dengan Kang Mi Rae. Selama masa orientasi, Kang Mi Rae menjadi pusat perhatian.

Ia merasa malu dan canggung karena semua mata memperhatikannya. Setelah masa orientasi itu, banyak pria yang ingin dekat dengannya.

Tak sedikit pula orang yang ingin berbuat jahat terhadap Kang Mi Rae. Meskipun begitu, Do Kyung Seok selalu berada disampingnya. Pada akhirnya, Kang Mi Rae dan Do Kyung Seok memiliki perasaan yang sama.

Para Pemain

- Im Soo Hyang berperan sebagai Kang Mi Rae

- Jo Woo Ri sebagai Hyun Soo Ah

- Cha Eun Woo sebagai Do Kyung Seok

- Woo Hyun sebagai Kang Tae Sik

- Kwak Dong Yeon berperan sebagai Yeon Woo Young

- Min Do Hee sebagai Oh Hyun Jung

- Kim Ji Min sebagai Dyo Kyung Hee

- Park Joo Mi sebagai Na Hye Sung

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan