Menjaga Keberlanjutan Gunung Padang, Ini Aturan yang Perlu Diketahui Oleh Pengunjung!

Menjaga Keberlanjutan Gunung Padang, Ini Aturan yang Perlu Diketahui Oleh Pengunjung!--

BACA JUGA:Peneliti Mengklaim Jika Gunung Padang Piramida Tertua di Dunia, Ini Kebenarannya!

Aktivitas piknik dapat menyebabkan kerusakan pada situs dan menimbulkan sampah yang berpotensi merusak lingkungan.

Bagi pengunjung yang ingin makan, tersedia warung di puncak gunung yang buka sesuai dengan jam operasional Gunung Padang.

3. Duduk di Batu yang Berdiri

Salah satu aturan penting adalah menghindari duduk di batu-batu yang berdiri.

BACA JUGA:KPK Periksa Mantan Petinggi PT ASDP

Meskipun batu-batu ini tampak kokoh, aktivitas duduk di atasnya dapat menyebabkan batu bergeser atau bahkan roboh, yang berpotensi merusak formasi situs.

Pengunjung diimbau untuk memilih batuan horizontal yang lebih stabil dan aman untuk duduk.

4. Mengambil Batu

Mengambil batu dari Gunung Padang adalah pelanggaran serius.

BACA JUGA:Pernikahan Dini Masih Tinggi

Situs ini merupakan Cagar Budaya yang dilindungi, sehingga setiap tindakan yang mengubah atau mencuri bebatuan dari lokasi ini dilarang.

Pengunjung harus menghormati formasi batuan yang ada dan tidak mengubah atau mengambil batuan dari situs.

5. Memainkan atau Menggeser Batu

Terakhir, pengunjung dilarang memainkan atau menggeser batu-batu di Gunung Padang.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan