Warisan Leluhur. Inilah Tradisi Cingcowong Meminta Hujan Masyarakat Kuningan Jawa Barat

Warisan Leluhur. Inilah Tradisi Cingcowong Meminta Hujan Masyarakat Kuningan Jawa Barat--Net

Pundu kemudian duduk di tengah tangga dengan boneka Cingcowong di pangkuannya dan menatap ke cermin yang memperlihatkan wajah boneka tersebut.

Pundu kemudian melakukan aksi seperti menyisir rambut boneka tersebut.

Seiring berjalannya waktu, boneka itu bergerak mengikuti musik dan menjadi semakin tidak terkendali.

BACA JUGA:Kisah-Kisah Mistis Gunung, Ritual Pesugihan dan Kehidupan Spiritual di Indonesia!

Gerakan yang tidak terkendali ini diyakini menandakan bahwa boneka Cingcowong sudah mulai dirasuki roh gaib.

Selanjutnya Pundu menyirami bunga kamboja sambil berkata, "Hujan, hujan, hujan." *

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan