Cabut Gigi, Informasi Penting Yang Perlu Anda Ketahui

Tujuan dan Indikasi Pencabutan Gigi-Kolase by pagaralampos.co--net

BACA JUGA:Gencar PTM dan Penyuluhan Kesehatan Cegah Stunting

Setelah Pencabutan Gigi

Setelah pencabutan gigi, dokter akan memberikan kain kasa untuk digigit pasien guna menghentikan perdarahan dan juga membantu pembentukan bekuan darah.

Pasien mungkin perlu menggigit kain kasa selama 24 jam setelah pencabutan.

Jika kain kasa penuh dengan darah, gantilah dengan yang baru.

BACA JUGA:Cara Maksimalkan Kalsium Untuk Kesehatan Ibu Hamil, Manfaat Dan Tipsnya

Setelah kondisi pasien stabil dan efek anestesi hilang, pasien dapat pulang dan melakukan perawatan mandiri di rumah.

Untuk membantu proses pemulihan, pasien jug disarankan untuk:

- Mengompres dingin pada sisi pipi tempat gigi dicabut untuk mengurangi pembengkakan dan nyeri, dengan durasi 10–15 menit.


- Mengonsumsi obat pereda nyeri seperti paracetamol atau etoricoxib, serta antibiotik sesuai anjuran dokter.


- Menghindari aktivitas berat dan cukup beristirahat selama 1–2 hari setelah pencabutan gigi.

 

BACA JUGA BERITA :

Bahaya Konsumsi Minuman Manis Bagi Kesehatan,  Penyebab Berbagai Penyakit Mematikan

 

 KORANPAGARALAMPOS.CO-   Minuman manis, meski rasanya nikmat, ternyata mengandung bahaya bagi kesehatan.

Konsumsi berlebihan dapat memicu berbagai masalah kesehatan.

Jenis minuman ini sebaiknya tidak dikonsumsi sembarangan.

Minuman manis mengandung pemanis seperti gula cair, sirop, madu, konsentrat buah, dan pemanis buatan.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan