Dibalik Keindahan Bunga Matahari Banyak Tersirat Makna Dan Simbolisme

Dibalik Keindahan Bunga Matahari Banyak Tersirat Makna Dan Simbolisme-foto:net-net

Jadi, jika teman-teman menginginkan camilan yang sehat, konsumsilah biji bunga matahari.

3. Sinar Matahari Dibutuhkan oleh Bunga Matahari

Sama seperti tanaman lainnya yang membutuhkan sinar matahari.

BACA JUGA:Curug Malela Wisata Alam Tersembunyi Dengan Keindahan Alam Yang Memukau

Bunga matahari begitu membutuhkan sinar matahari agar bisa tumbuh dengan baik.

Apalagi, penampilan bunga matahari yang begitu mencolok, sesuai dengan kebutuhannya akan sinar matahari.

Bunga matahari yang ditanam setidaknya membutuhkan enam sampai delapan jam penyinaran matahari setiap harinya.

Selain itu, bunga matahari juga mempunyai sifat unik, yaitu sifat heliotropisme.

BACA JUGA:Mengenal Wisata Alam Pantai Lagundri di Nias Selatan

Sifat heliotropisme membuat bunga matahari akan selalu mengikuti arah matahari selama sehari.

Bunga matahari akan bergerak sepanjang hari dari timur ke barat.

Tapi, jika kelopak bunga matahari sudah mekar, batangnya akan menjadi kaku dan tetap berada di tempatnya.

4. Ribuan Bunga Kecil Menjadi Satu Bunga Matahari

Sebenarnya, bunga matahari tersusun dari ribuan bunga kecil yang menyatu dan menjadi bentuk yang kita lihat.

BACA JUGA:Objek Wisata Sejarah Gua Togi Ndrawa di Pulau Nias

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan