Dijamin Gak Ribet! Begini Cara Mudah Perawatan Kulit Muka Untuk Cowok

Dijamin Gak Ribet! Begini Cara Mudah Perawatan Kulit Muka Untuk Cowok--Net

Tinggal di negara tropis dengan paparan sinar matahari yang intens, udah cukup jadi alasan untuk lo pakai sunscreen. 

Karena nggak cuma cewek, pria juga perlu sunscreen!

Untuk pria, seberapa sering harus pakai sunscreen untuk menjaga kesehatan kulit? Jawabannya: setiap hari. 

BACA JUGA:Bahayanya Jika Anda Mengonsumsi Telur Setengah Matang Bagi Kesehatan Tubuh

Meskipun ke mana-mana naik mobil atau beraktivitas di dalam ruangan, pasti ada momen di mana kamu terpapar sinar matahari.

Ini bukan soal takut hitam, tapi sinar UV bisa berefek buruk dan menyebabkan berbagai masalah kulit, mulai dari keriput, flek hitam, sampai kanker kulit!

Untuk sehari-hari, pilih sunscreen yang minimal mengandung SPF 15.

Asumsinya begini, kalau kulit lo mulai terlihat merah-merah terbakar matahari setelah 10 menit berada di outdoor, maka SPF 15 bisa melindungi lo selama 150 menit sebelum akhirnya kulit lo mulai terasa terbakar. 

BACA JUGA:Jangan Terlalu Cemas, Inilah 4 Cara Mengatasi Jantung Lemah dengan Perubahan Gaya Hidup dan Bahan Alami

Semakin tinggi SPF, semakin tinggi pula waktu perlindungan yang diberikan. Jadi inget ya, jangan cuma pakai sunscreen pas lagi mau berenang atau ke pantai saja.

Rutin Scrub untuk Angkat Sel Kulit Mati

Kamu ngerasa muka lo kusam dan keliatan nggak bersih? Itu mungkin karena penumpukan sel kulit mati di pori-pori.

Kalau penumpukan sel kulit mati ini juga dibarengin dengan minyak yang tersumbat, jadilah kulit lo makin kusam dan berpotensi jerawatan. 

BACA JUGA:Hati-Hati, Bahaya Jika Terkena Paparan Racun Tomcat

Supaya hal ini nggak kejadian terus-terusan, coba pakai scrub.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan