Alternatif Coin 'Altcoin' dan Beragam Jenis-jenisnya yang Menarik Untuk Kamu Ketahui
Alternatif Coin 'Altcoin' dan Beragam Jenis-jenisnya yang Menarik Untuk Kamu Ketahui--Net
BACA JUGA:Kenalkan Destinasi Wisata Unggulan Daerah
Jenis Altcoin
Altcoin memiliki beragam jenis, mari kita mengenal jenis Altcoin tersebut diantaranya adalah sebagai berikut :
Mining based
Mining based adalah altcoin yang melalui proses mining (penambangan).
BACA JUGA:Momentum Peserta Kembangkan Ilmu Pengetahuan dan Wawasan
Sebagian besar altcoin yang bisa ditambang menggunakan Proof-of-Work (PoW), sebuah metode di mana sistem menghasilkan koin baru dengan memecahkan masalah yang sulit, untuk membuat blok.
Contoh altcoin yang bisa ditambang (mining) adalah Litecoin, Monero, dan Zcash.
Sementara itu, Ripple, IOTA, dan Cardano adalah beberapa aset kripto yang tidak dapat ditambang, namun dicetak.
BACA JUGA:7 Destinasi Wisata Imperdible di Ngawi, Keindahan Alam yang Menakjubkan!
Stablecoins
Stablecoins adalah cryptocurrency yang dihadirkan sebagai peningkatan fitur Bitcoin untuk mengurangi volatilitas.
Contoh stablecoins adalah USDC dan MakerDAO.
Security Tokens
Jenis Altcoin ini diluncurkan dalam Initial Coin Offering (ICO).