5 Manfaat Jamu Beras Kencur Solusi Alami Untuk Flu dan Batuk

Manfaat jamu beras kencur yang pertama adalah dapat membantu meredakan gangguan sistem pencernaan, seperti maag.

BACA JUGA:Ternyata Buah Mengkudu Dapat Menghasulkan Kulit, Simak Manfaat Lainnya

Pasalnya, beras kencur mengandung senyawa antispasmodik dan antiradang yang mampu membantu meredakan gejala maag, seperti mual, muntah, dan perut kembung.

Bahkan, kandungan senyawa antiradang dalam beras kencur tersebut dapat digunakan untuk membantu meredakan sakit gigi dengan menghambat faktor inflamasi.

2. Meredakan Batuk Berdahak dan Hidung Tersumbat

BACA JUGA:Game Olahraga yang Bisa Memotivasi Kamu untuk Berkeringat

Manfaat jamu beras kencur berikutnya adalah dapat membantu meredakan berbagai gejala flu, seperti batuk berdahak dan hidung tersumbat.

Sebab, jamu beras kencur mengandung senyawa yang bersifat antimukolitik, antiseptik,

dan antiradang sehingga dapat membantu mengatasi peradangan serta mengurangi kekentalan lendir dan dahak di dalam tenggorokan, agar dahak dapat lebih mudah dikeluarkan.

BACA JUGA:4 Manfaat Menyegarkan Kulit Terapkan Masker Wajah Secara Teratur

Namun, masih diperlukan penelitian lebih lanjut mengetahui dosis dan cara kerja jamu beras kencur untuk mengatasi masalah kesehatan tersebut.

3. Menjaga Kesehatan Sistem Kardiovaskular

Selain meningkatkan daya tahan tubuh, kandungan senyawa antioksidan di dalam jamu beras kencur juga dipercaya dapat melindungi jantung dan pembuluh darah.

Dari kerusakan oksidatif sehingga mampu membantu menurunkan risiko berbagai penyakit kardiovaskular, seperti tekanan darah tinggi (hipertensi), penyakit jantung koroner, dan lain-lain.

BACA JUGA:Pesona Keindahan Gunung Ciremai,Kuningan Jawa Barat

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan