5 Manfaat Kacang Polong Untuk Kesehatan Pencernaan Meningkatkan Sistem Pencernaan
5 Manfaat Kacang Polong Untuk Kesehatan Pencernaan Meningkatkan Sistem Pencernaan-Foto: net-net
1. Mengontrol gula darah
BACA JUGA:4 Manfaat Menyegarkan Kulit Terapkan Masker Wajah Secara Teratur
Penderita diabetes perlu memerhatikan jenis makanan yang dikonsumsi, untuk mencegah kenaikan kadar gula darah.
Salah satu jenis makanan yang dapat membantu mengontrol gula darah adalah kacang polong,
karena kacang polong memiliki indeks glikemik yang rendah, sehingga lebih lambat meningkatkan kadar gula darah.
Selain itu, kandungan protein dan serat pada kacang polong juga bisa membantu mengendalikan dan mencegah lonjakan kadar gula darah.
BACA JUGA:Pentingnya Pemanasan dan Pendingan Dalam Olahraga
Hal ini menjadikan kacang polong sebagai salah satu makanan yang baik bagi penderita diabetes.
2. Mengontrol berat badan
Apakah Anda merasa mudah lapar meskipun sudah makan dengan cukup?
Mungkin Anda kurang asupan protein dan serat.
Kacang polong adalah salah satu sumber protein dan serat yang tinggi.
BACA JUGA:Rahasia Kecantikan Alami 5 Manfaat Bengkoang Untuk Kulit Yang Bersinar
Kedua nutrisi tersebut dapat mengendalikan nafsu makan dan membuat Anda tidak cepat lapar.
Dengan begitu, kacang polong bisa menjadi pilihan makanan yang tepat,