Rahasia Kecantikan Alami 5 Manfaat Bengkoang Untuk Kulit Yang Bersinar

Rahasia Kecantikan Alami 5 Manfaat Bengkoang Untuk Kulit Yang Bersinar-Foto : Net-net

1. Melancarkan pencernaan

BACA JUGA:Jelajahi Keunikan Rasa 5 Makanan Khas Tangerang Yang Wajib Dicoba

Salah satu manfaat bengkoang yang utama adalah melancarkan pencernaan.

Pasalnya, serat pada bengkoang bisa membuat tinja lebih lunak dan mudah bergerak melalui saluran pencernaan.

Selain serat, nutrisi lain yang terkandung dalam bengkoang dan juga bermanfaat untuk melancarkan sistem pencernaan adalah air dan inulin.

Beberapa riset menyebutkan bahwa kandungan air, serat, dan inulin dapat membantu mencegah dan mengatasi sembelit.

BACA JUGA:Jerman Mempunyai Destinasi Wisata Alam Yang Sangat Indah Dan Wajib Dikunjungi

Oleh karena itu, bengkoang bisa menjadi pilihan makanan untuk mengatasi sembelit yang rentan dialami oleh ibu hamil.

2. Menjaga kesehatan jantung

Kandungan serat di dalam bengkoang juga bermanfaat untuk menjaga kesehatan jantung.

Asupan serat yang tercukupi dapat menghambat penyerapan dan mengurangi jumlah kolesterol,

sehingga baik untuk mengatasi kolesterol tinggi.

BACA JUGA:Pesona Keindahan Gunung Ciremai,Kuningan Jawa Barat

Manfaat bengkoang terhadap penurunan kolesterol ini dapat mencegah terjadinya pembentukan plak atau penyumbatan pada pembuluh darah jantung (aterosklerosis).

3. Mencegah dehidrasi

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan