Apa Yang Kamu Lakukan Jika Maag Kambuh? Atasi 4 Cara Mengatasi Maag Kambuh Dengan Perubahan Pola Makan

Apa Yang Kamu Lakukan Jika Maag Kambuh? Atasi 4 Cara Mengatasi Maag Kambuh Dengan Perubahan Pola Makan-Kolase by Pagaralampos.com-pagaralampos

4. Konsumsi sumber probiotik

Makanan probiotik juga bisa membantu mengobati maag yang disebabkan oleh infeksi bakteri. Sumber probiotik mengandung bakteri yang baik bagi pencernaan. Bakteri baik ini membantu melawan infeksi bakteri jahat yang menimbulkan gejala maag.

Selain itu, probiotik bisa meningkatkan fungsi dan kesehatan sistem pencernaan secara keseluruhan. Pilihan makanan dengan probiotik yang aman dikonsumsi pasien maag adalah yoghurt rendah gula dan tempe.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan