Savoring Purwokerto, 5 Destinasi Kuliner yang Harus Dicicipi di Tengah Kota Ini

Savoring Purwokerto, 5 Destinasi Kuliner yang Harus Dicicipi di Tengah Kota Ini-net-net

BACA JUGA:Menjelajahi Kelezatan Rasa Aceh, 6 Sajian Kuliner Khas yang Menggugah Selera

Selain ketupat, ada tauge, sohun, kuah kaldu, serta irisan daging ayam ataupun sapi pada semangkuk sroto Sokaraja.

Kuah pada makanan berat khas Purwokerto ini terbilang unik karena ada tambahan kacang di dalamnya.

Sebagai pelengkap, ada kerupuk yang biasanya dicampurkan ke dalam kuah kaldu sroto Sokaraja untuk disantap.

3. Lumpia Boom

BACA JUGA:Rasa yang Terpatri dalam Budaya, 7 Sajian Kuliner Khas Sulawesi Tengah yang Memikat

Tidak hanya Semarang, Purwokerto juga memiliki makanan khas berupa lumpia yang disebut sebagai lumpia boom.

Yang berbeda dari lumpia khas Purwokerto ini adalah ukurannya yang besar, mulai dari 15-25 cm.

Selain bisa dijadikan makanan ringan khas Purwokerto.

Lumpia boom ini bisa dijadikan lauk untuk disantap bersama nasi lengkap dengan sambalnya.

BACA JUGA:Sulawesi Utara, Merayakan Keunikan Rasa dalam 5 Sajian Kuliner Khas yang Memukau

Selain diisi dengan beragam sayuran dan telur, lumpia boom punya aneka pilihan rasa menarik.

Seperti daging sapi, bakso, sosis, nugget, jamur, seafood, keju, serta daging ayam.

Adapun, salah satu tempat yang bisa Anda sambangi untuk membeli penganan ini adalah Kedai Extra Pedas Loempia Bom.

Kedai ini berlokasi di Jalan Profesor DR. HR Boenyamin, Sumampir Wetan, Pabuaran.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan