Mau Tahu Rahasia Push Up Kuat? 5 Tips Rutin Latihan yang Efektif

Mau Tahu Rahasia Push Up Kuat? 5 Tips Rutin Latihan yang Efektif-Kolase by Pagaralampos.com-pagaralampos

BACA JUGA:Ingin Melahirkan Normal? Ikuti 5 Tips Teknik Pernapasan Untuk Melahirkan Normal

Untuk mengakhiri push up sekaligus mengoptimalkan otot bagian bawah, Anda bisa melakukan plank.

Plank adalah gerakan olahraga yang mirip dengan push up.

Bedanya, gerakan ini menggunakan lengan bagian bawah sebagai tumpuannya.

Plank dinilai efektif untuk memperkuat berbagai otot di seluruh tubuh, termasuk otot lengan, perut, dan kaki.

BACA JUGA:Baru Mulai Menabung? Lakukan 6 Tips Mewujudkan Impian Anda Menabung Untuk Masa Depan

Selain itu, plank juga dapat melatih keseimbangan tubuh.

Kekuatan otot dan keseimbangan tubuh yang baik merupakan dua hal penting yang dibutuhkan ketika melakukan push up.

Oleh sebab itu, Anda disarankan untuk melakukan gerakan plank selama 10–30 detik agar bisa melakukan push up lebih banyak.

Jangan lupa untuk selalu mengakhiri sesi push up dengan pendinginan yang terdiri dari gerakan peregangan.

Hal ini berguna untuk merelaksasi otot yang menegang selama push up sehingga risiko terjadinya kram bisa berkurang.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan