Sulawesi Utara di Lidah Anda, 5 Hidangan Khas yang Merangsang Selera dan Memanjakan Hati

Sulawesi Utara di Lidah Anda, 5 Hidangan Khas yang Merangsang Selera dan Memanjakan Hati-net-net

BACA JUGA:Eksplorasi Rasa Nusa Tenggara Timur, 5 Menu Kuliner Khas yang Menggugah Selera

Klapertart terbuat dari banyak bahan yang dijadikan adonan, antara lain tepung terigu, mentega, susu, telur, dan santan serta daging kelapa muda.

Meskipun jenis kue, anda bisa memilih dua varian, yakni jenis puding dengan ciri khas kelembutannya.

Atau yang keras seperti halnya kue pada umumnya.

3. Saut

BACA JUGA:Menuju Jantung Karawang, Menggali 5 Kelezatan Kuliner yang Tak Boleh Dilewatkan

Mungkin tidak umum jika dilihat dari bahan utama yang digunakan, yakni batang pisang.

Bukan batang bagian luar tentunya, namun bagian dalam yang juga disebut dengan pelepah pisang.

Setelah dibersihkan, pelepah pisang tersebut kemudian dipotong kecil dan diberi bumbu.

Adapun tambahan dari Saut berupa daging ikan atau ayam agar rasanya semakin nikmat.

BACA JUGA:Rasakan Sentuhan Tradisi, 7 Sajian Menu Kuliner Khas Karawang yang Menggoda Selera

Proses memasak dari makanan khas ini cukup unik, yakni dimasukan kedalam bambu dan dibakar dengan tungku selama 4 jam.

4. Sambal Roa

Meskipun namanya sambal, namun teksturnya mirip serundeng atau abon.

Sesuai dengan namanya, Sambal Roa menggunakan ikan Roa sebagai bahan utamanya.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan