Rekomendasi Tempat Wisata Malam di Solo, Menikmati Keindahan Kota dengan Nuansa Romantis

Rekomendasi Tempat Wisata Malam di Solo, Menikmati Keindahan Kota dengan Nuansa Romantis--

Dulunya, kawasan ini merupakan kawasan kumuh yang kemudian direvitalisasi menjadi taman kota.

Taman ini sering digunakan untuk spot mencari sunset di sore hari.

Kemudian berlanjut di malam hari, banyak pedagang yang berjualan di sini.

Pun juga fasilitas seperti kursi atau bangku banyak terdapat di sini, sehingga cocok untuk nongkrong dan bersantai bersama teman atau keluarga. Bisa juga untuk olahraga ringan seperti jogging.

BACA JUGA:Menemukan Keindahan Tersembunyi: Petualangan ke Air Terjun Munduk Bali!

BACA JUGA:Keberagaman Pesona Alam Nusa Tenggara Timur: Surga Wisata yang Tak Terlupakan!

Selain itu, di area ini juga terdapat Gedung Papan Kawruh Tirta, destinasi wisata edukatif yang menyajikan informasi mengenai air dan upaya pengendalian banjir.

Pengunjung hanya perlu membayar parkir kendaraan saja ketika ke taman sini, tidak perlu tiket masuk.

6. Masjid Syekh Zayed
Masjid Syekh Zayed berada di Jalan Ahmad Yani No.128 Gilingan, Kec. Banjarsari, Kota Surakarta.

Masjid ini bisa dijadikan salah satu wisata religi di Solo, baik saat siang maupun malam hari.

BACA JUGA:Menjelajahi Pesona Alam Salatiga: Destinasi Wisata yang Memikat! Simak

BACA JUGA:Perjalan Sejarah Jebakan Jenderal De Kock kepada Pangeran Diponegoro Saat Momen Ramadan

Untuk malam hari, pengunjung bisa mengikuti kajian yang rutin dilaksanakan di masjid ini, seperti kajian fiqih, kajian Al Quran, dan kajian kitab.

Jadwal lengkap kajian ini bisa dilihat melalui Instagram @masjidzayedsolo.

Sebagai informasi, Masjid Syekh Zayed baru diresmikan menjadi tujuan wisata religi pada November 2022 lalu.

Tag
Share