Kamu Cacingan? Lakukan 5 Tips Ini Mengatasi Cacingan Panduan Praktis Untuk Kesehatan Usus
Kamu Cacingan? Lakukan 5 Tips Ini Mengatasi Cacingan Panduan Praktis Untuk Kesehatan Usus-Kolase by Pagaralampos.com-pagaralampos
3. Biji pepaya
Sebuah penelitian yang diterbitkan dalam jurnal BMC Complementary Medicine and Therapies (2018) menguji aktivitas antelmintik dari biji pepaya terhadap 326 anak di Kenya.
BACA JUGA:Lagi Binggung Cari Kado? Ini Dia 5 Tips Bijak Dalam Memilih Kado Untuk Teman Keluarga atau Kekasih
BACA JUGA:Lagi Binggung Tipe Hp? Ini 5 Tips Penting Memilih Smartphone Untuk Kebutuhan Kuliah Anda
Para peneliti menemukan bahwa biji pepaya membantu menurunkan jumlah telur cacing gelang (Ascaris lumbricoides) hingga 63,9% setelah pemberian selama dua bulan.
Akan tetapi, belum diketahui apakah bahan alami ini membantu mengobati infeksi cacing kremi.
Jadi, para ahli masih memerlukan studi lebih lanjut untuk mengetahui manfaatnya.
4. Biji Labu
BACA JUGA:Pengen Beli Mobil? Ini 5 Tips Memilih Mobil Bekas Yang Tidak Mengecewakan
BACA JUGA:Lagi Cari Motor Bekas? Ini 7 Tips Membeli Motor Bekas Dengan Cerdas
Biji labu mengandung senyawa yang disebut cucurbitacin yang memiliki sifat antiparasit yang melumpuhkan parasit, sehingga membantu membuang semua parasit dari tubuh.
Campurkan satu sendok makan biji labu panggang dengan masing-masing setengah cangkir air dan santan.
Minum campuran ini setiap pagi ketika perut kosong selama seminggu.
Kombinasi ini bisa jadi detoks alami untuk mengatasi cacingan.