Keindahan Alam yang Eksotis, 7 Rekomendasi Pantai Kalianda

Keindahan Alam yang Eksotis, 7 Rekomendasi Pantai Kalianda-Net-Net

PAGARALAMPOS.CO - Tujuh rekomendasi wisata alam pantai di Kalianda yang eksotis ini bisa anda kunjungi.

Berada di ujung selatan Provinsi Lampung, Kalianda menjadi salah satu daerah yang menyumbang pesona alam menakjubkan.

Salah satu wisata alam terbaik di Kalianda adalah pantai.

Ada banyak pantai cantik yang bisa kamu temukan di sini.

BACA JUGA:Ingin Kuku Cantik? Ini Dia 5 Tips Pilihan Warna Kutek Yang Akan Membuat Kuku Anda Jadi Sorotan

BACA JUGA:Jangan Sampai Salah Pilih Guys! Ini 5 Tips Memilih Warna Cushion Yang Cocok Untuk Kulit Anda

Yuk langsung saja simak artikel di bawah ini: 

1. Pantai Guci Batu Kapal
Pantai Guci Batu Kapal terletak di Kecamatan Kalianda, Provinsi Lampung.

Pantai ini merupakan salah satu destinasi pantai yang patut dikunjungi saat liburan akhir pekan.

Dengan pinggir pantai yang indah dan ditambah dengan momen matahari terbenam membuat tempat ini menjadi lokasi yang pas untuk dijadikan tempat berlibur dan bersantai.

BACA JUGA:Percaya Aatu Tidak! Ini 5 Misteri Mengerikan Suku Dayak

BACA JUGA:Mengilas Balik Sejarah Suku Dayak di Kepulauan Kalimantan

Tidak hanya keindahan dari pantai saja yang bisa detikers temui disini tetapi juga ada keunikan yang ada di tempat ini yaitu batu karang yang berbentuk kapal.

Konon katanya dahulu kala ada para penjajah yang datang ke lampung dan pantai guci batu kapal adalah salah satu pelabuhan yang disinggahi bangsa asing waktu itu.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan