Dari Bahan yang Istimewa, Fakta Unik Seni Pertunjukan Wayang Kulit

Dari Bahan yang Istimewa, Fakta Unik Seni Pertunjukan Wayang Kulit-Net-Net

PAGARALAMPOS.CO - Sebagian orang mungkin mengenal Wayang Kulit sebagai pertunjukan seni khas  Jawa yang berlangsung dari malam  hingga dini hari.

Seni pertunjukan ini sudah ada sejak berabad-abad yang lalu dan masih mengakar kuat terutama di hati masyarakat Jawa.

Hal ini terlihat dari semangat masyarakat Jawa untuk merangkul keunikan budayanya sebagai wujud kesatuan budaya Jawa yang terpadu.

Secara tidak langsung, wayang kulit telah menjadi bagian  dari kehidupan masyarakat Jawa.

BACA JUGA:Jangan Sampai Salah Pilih Guys! Ini 5 Tips Memilih Warna Cushion Yang Cocok Untuk Kulit Anda

BACA JUGA:Percaya Aatu Tidak! Ini 5 Misteri Mengerikan Suku Dayak

Ternyata ada beberapa fakta unik di balik keunikan seni wayang itu sendiri.

Yuk langsung saja kita sima bebera fakta dibalik seni pertujukan wayang di bawah ini: 

1. Gamelan sebagai Pendamping Setia
Pentas wayang kulit selalu ditemani oleh musik gamelan, yang merupakan sebuah ansambel musik tradisional Indonesia.

Instrumen-instrumen seperti gong, kendang, saron, dan slenthem bersatu dalam harmoni cerita yang disampaikan dalang.

BACA JUGA:Mengilas Balik Sejarah Suku Dayak di Kepulauan Kalimantan

BACA JUGA:Mengulik Sejarah Desa Shirakawa-go dan Gokayama Jepang

Musik gamelan tidak hanya memberikan nuansa dramatis pada pertunjukan, tetapi juga memainkan peran penting dalam membangun suasana dalam cerita.

2. Bahan Pembuatan yang Istimewa
Proses pembuatan wayang kulit membutuhkan keterampilan khusus dan bahan-bahan yang istimewa.

Tag
Share