Tak Perlu Cemas! Atasi 5 Tips Strategi Mengatasi Lumpuh dan Menemukan Kembali Kualitas Hidup
Tak Perlu Cemas! Atasi 5 Tips Strategi Mengatasi Lumpuh dan Menemukan Kembali Kualitas Hidup-Kolase by Pagaralampos.com-pagaralampos
Salah satunya dengan fokus mengembangkan diri di tengah keterbatasan akibat kelumpuhan.
2. Dukungan dari Orang Terdekat
BACA JUGA:Catat Penting Guyss! Ini 5 Tips Menjaga Kesehatan Janin Pentingnya Perawatan Dalam Kehamilan
BACA JUGA:Tak Perlu Khawatir! 5 Tips Praktis Untuk Memelihara Kesehatan Rambut Anda
Dukungan dari orang terdekat seperti keluarga maupun teman merupakan salah satu aspek terpenting dalam proses pemulihan kondisi psikis penderita cedera saraf tulang belakang.
Hal ini membantu pasien menghargai keberadaannya, serta meminimalkan perasaan tidak mampu dan terkucilkan karena kemampuan fisiknya yang berbeda.
Bentuk support ini disampaikan dengan memberikan pengertian dan dorongan semangat pada penderita kelumpuhan bahwa kondisi yang dialaminya merupakan sebuah tantangan.
“Kita bisa jadi pendengar atas keluhan yang dia rasakan.
BACA JUGA:Mau Kuku Anda Sehat dan Cantik? Ini 5 Tips Sederhana Untuk Perawatan Kuku Yang Optimal
BACA JUGA:Yuk Terapkan! Lakukan 5 Tips Penting Untuk Menjaga Kesehatan Lambung Anda
Tujuannya supaya dia merasa orang sekitarnya memang memperhatikan dan care dengannya.
Sehingga ia merasa nyaman dan dukungan emosionalnya terpenuhi,” Ikhsan menambahkan.
3. Melakukan Aktivitas yang Disenangi
Penderita kelumpuhan dapat melakukan kembali aktivitas yang disenangi.
BACA JUGA:Mau Tidur Anda Nyenyak? Ini 5 Tips Efektif Mengatasi Hidung Tersumbat Saat Tidur