Keunggulan lainnya adalah biaya masuk gratis.
Wisata ini berlokasi di Jl. Sersan Bajuri, Isola, Parongpong, Kabupaten Bandung Barat.
5. Lapangan Brigif 15 Kujang
BACA JUGA:9 Referensi Destinasi Wisata Kuningan Jawa Barat, Punya Spot Foto Instagramable dan Keren Abisss!
Merupakan fasilitas lapangan milik militer, tempat ini sering dijadikan tempat untuk berolahraga, bermain, atau berbelanja dari pedagang yang ada.
Terletak di Kelurahan Baros, Kecamatan Cimahi Tengah, Kota Cimahi.
6. Lapangan Tembak Gunung Bohong
Meskipun merupakan fasilitas latihan menembak militer, lapangan ini sering dikunjungi oleh masyarakat untuk bersantai atau berburu makanan berbuka puasa.
Terletak di Kelurahan Padasuka, Kecamatan
Supaya puasa anda lebih seru, yuk!Isi ngabuburit anda dengan berkunjung ke sejumlah wisata yang ada di Cimahi.
7. Pandiga Educreation Sport & Swimming Pool
Tempat ini cocok untuk mengadakan acara bersama keluarga atau teman.
Selain renang dan berbagai game outdoor, Anda juga dapat berolahraga lain seperti badminton dan futsal.
Wisata ini berlokasi di Jl. Sirnarasa, Cihanjuang No.11, Cibabat, Kecamatan Cimahi Utara, Kota Cimahi.