Inter Miami Cuma akan Jadi Tim Papan Tengah, Meski Punya Lionel Messi

Rabu 20 Mar 2024 - 11:41 WIB
Reporter : Torres
Editor : Bodok

Meski berhasil memuncaki klasemen, Inter Miami ternyata dinilai belum cukup kuat jika bermain di Eropa.

BACA JUGA:Maurizio Sarri Tinggalkan Lazio, Rumor Kembali Melatih Chelsea

BACA JUGA:Liga Spanyol - Real Madrid Makin Nyaman di Puncak, Barcelona Tekuk Atletico Madrid

Hal itu disampaikan oleh legenda sepak bola Amerika Serikat, Alexi Lalas.

Lalas menanggapi pertanyaan salah satu pengikutnya di Twitter (X).

Ia ditanya soal di posisi mana tim terbaik MLS saat ini finis di klasemen akhir Liga Inggris.

Lalas pun menyampaikan bahwa mereka hanya akan finis sebagai tim papan tengah di Liga Inggris.

BACA JUGA:Gelandang Kesayangan Lionel Messi Alexis Mac Allister, Membuat Liverpool Mendapatkan Berkah

BACA JUGA:Winger Chelsea Raheem Sterling, Dibela Mati-matian Oleh Pelatih Pochettino

"Papan tengah," jawab Lalas dengan singkat soal pertanyaan pengikutnya.

Inter Miami sendiri memang saat ini disebut-sebut sebagai tim terbaik di MLS setelah kedatangan Lionel Messi.

Sumber:BolaSport.com 

Kategori :