Selain itu, aktivitas seru lainnya adalah trekking menuju puncak tebing.
2. Floating Market
Floating Market merupakan kawasan kuliner di pasar apung dikelilingi pemandangan yang cantik.
Ada berbagai jenis makanan dan minuman yang menggugah selera.
Selain itu, Floating Market juga punya beragam wahana seru seperti Rainbow Slide.
BACA JUGA:Mempesona! 7 Tempat Wisata di Ambon yang Banyak Menarik Perhatian Wisatawan, Salahsatunya Pulau Bair
Go kart Lembang Speedway, miniatur kereta api, kota mini hingga berbagai wahana air seperti sepeda air.
3. Dago Dream Park
Mengutip situs resmi Dago Dream Park, Dago Dream Park memiliki nuansa pegunungan.
Dengan pemandangan pohon pinus yang begitu asri.
BACA JUGA:Bikin Kagum! Ini 8 Tempat Wisata di Arab Saudi dengan Keindahan dan Keagungan yang Luar Biasa
Kawasan ini memiliki luas hingga 13 hektare.