2. Lembah Kalash
BACA JUGA:Bikin Kagum! 6 Tempat Wisata Paling Ikonik di Negara Oman, Ada Apa Saja?
Lembah Kalash memiliki budaya yang unik dan menakjubkan.
Selain itu, sejarah yang kontroversi terdapat di sini.
Konon daerah ini merupakan lokasi yang didiami suku Kelash yang berasal dari peradaban Yunani.
Setiap tahunnya, mereka memiliki beragam festival yang menarik minat wisatawan.
3. Bukit Murree
Jika kamu berniat berbulan madu bareng pasangan, maka Bukit Muree adalah pilihan yang sangat tepat.
Kota yang menjadi bagian Provinsi Rawalpindi ini sangat bagus.
Dikunjungi saat musim panas dan musim dingin.
Berbagai wahana alam pun disediakan.
Kategori :