Ini Dia 5 Tempat Wisata di Indonesia, yang Mendunia dan Menjadi Liburan Langganan Wisatawan Mancanegara

Minggu 11 Feb 2024 - 16:21 WIB
Reporter : Meydia
Editor : Meydia

Keindahan pemandangan alam pantai yang asri dengan pengalaman bermain air yang sangat seru bisa kamu dapatkan. 

Tentunya hal ini akan sangat menyenangkan sebagai pelampiasan kepenatan rutinitas sehari-hari kamu.

3. Taman Nasional Komodo

BACA JUGA:Liburan Seru! 5 Referensi Tempat Wisata di Lombok Paling Hits 2024, Jangan Lupa Healing Guysss

BACA JUGA:Tidak Kalah Memukau! Ini Dia 5 Rekomendasi Wisata Air Terjun di Solo, Salahsatunya Grojogan Sewu

Terletak di antara pulau Sumbawa dan Flores di provinsi Nusa Tenggara Timur, Pulau Komodo.

Menjadi Taman Nasional Komodo, kadal terbesar di dunia yang hanya dapat ditemui di wilayah ini. 

Pada tahun 1986, Taman Nasional Komodo ditetapkan sebagai Situs Warisan Dunia dan Cagar Manusia serta Biosfer oleh UNESCO.

Taman Nasional Komodo meliputi total 29 pulau vulkanik termasuk 3 pulau utama Rinca, Padar dan Komodo. 

BACA JUGA:Keren Abissss! 7 Destinasi Wisata Terpopuler 2024 di Solo, Salahsatunya De Tjolomadoe

BACA JUGA:Tidak Akan Ada Habisnya! Inilah 5 Rekomendasi Wisata di Solo, Wajib Kalian Kunjungi di Tahun 2024

Salah satu tempat wisata terbaik di Indonesia ini merupakan rumah bagi sekitar 2.500 Naga Komodo dan fauna darat lainnya.

4. Candi Borobudur

Candi Borobudur telah lama menjadi kebanggaan Indonesia. 

Candi Borobudur merupakan monumen Budha terbesar di dunia.

BACA JUGA:Dijamin Bikin Pikiran Tenang! Inilah 5Rekomendasi Wisata Air Terjun di Sentul Bogor, Yuk Simak Ulasannya

Kategori :