Mantap Jiwa, Begini Pesona yang Tersembunyi di Puncak Gunung Singgalang Sumatera Barat

Jumat 09 Feb 2024 - 09:51 WIB
Reporter : Reri Alfian
Editor : Reri Alfian

Jalur pendakian Balingka dapat ditempuh dengan rute Padang-Padang Luar. Kemudian dilanjutkan dengan angkutan desa Batu Tagak- Panambatan. Total waktu perjalanan sekitar 3,5 jam.

Jalur pendakian Toboh dapat ditempuh rute Padang-Padang Luar. Kemudian dilanjutkan dengan angkutan umum menuju Toboh. Waktu tempuh sekitar 2 jam.

BACA JUGA:Wow Menakjubkan! Ini Dia 5 Rekomendasi Wisata Air Terjun di Sulawesi Tenggara, Dijamin Berkesan

Di semua jalur tersebut, kamu akan mudah menemukan banyak sumber air.

Trek pendakiannya unik. Di awal trek terjal dan ekstrim. Namun saat menjelang puncak, treknya justru melandai.

Salah satu spot favorit bagi para pencinta traveling, khususnya pendaki gunung di Sumatra Barat adalah Gunung Singgalang.

Gunung Singgalang secara administratif terletak di Kabupaten Agam, Sumatra Barat dan masuk di bawa area kerja Dinas Kehutanan Sumatra Barat.

 

Kategori :