Untuk kawasan outdoor activity, Grafika Cikole menawarkan aktivitas menanam bibit stroberi, memetik, dan lainnya.
BACA JUGA:Bikin Otak Seger, Ini Wisata Gunung Papandayan Cisurupan Garut yang Wajib Dikunjungi!
BACA JUGA:Wajib Dikunjungi, Ini Wisata Gunung Papandayan Cisurupan Garut
Jika ingin menginap, destinasi ini juga memiliki beberapa penginapan mulai dari camping ground hingga hotel.
2. Orchid Forest Cikole
Orchid Forest Cikole memiliki suasana yang masih sangat asri dan udara yang sejuk.
Sesuai namanya, Orchid Forest Cikole mempunyai 20 ribu jenis tanaman anggek.
BACA JUGA:Melihat Keindahan Pesona Wisata Gunung Papandayan Cisurupan Garut
BACA JUGA:Pulau Samosir, Tempat Wisata Bersejarah di Pusat Keindahan Danau Toba
Ada berbagai spot foto yang dirancang untuk wisatawan.
Salah satunya Sky Bridge atau jembatan gantung sepanjang 50 meter.
Saat sore, lampu-lampu di sepanjang jembatan akan menyala.
3. Floating Market
BACA JUGA:5 Wisata Air Terjun di Cianjur yang Sangat Menakjubkan, Wajib Dikunjungi bersama Orang Tersayang!
Floating Market merupakan kawasan kuliner di pasar apung dikelilingi pemandangan yang cantik.