Wajib Tahu! 8 Tips Mengurangi Limbah Makanan

Kamis 24 Jul 2025 - 09:14 WIB
Reporter : Almi
Editor : Almi

KORANPAGARALAMPOS.COM - 8 tips mengurangi limbah makanan ini yang wajib banget kamu ketahui.

Jika sampah makanan diibaratkan sebagai sebuah negara, mungkin luasannya bisa dibandingkan dengan Tiongkok atau Kanada. 

Selain besar secara luasan, negara itu juga bisa jadi negara penyumbang polusi karbon terbesar di dunia.

Wajib Tahu! 8 Tips Mengurangi Limbah Makanan

Bagaimana tidak, mengingat banyaknya energi yang dibutuhkan guna menumbuhkan tumbuhan, beternak hewan,juga karbon yang terbuang akibat penyimpanan dan transportasi makanan. 

BACA JUGA:Mau Hidupmu Bahagia? Ikuti 6 Tips Ini Untuk Menghilangkan Stres

Sayangnya, semua energi itu, seringkali terbuang percuma karena tak termakan dan berakhir di tempat sampah.

Melansir laman Daily Meal, konsumen merupakan pihak yang paling bertanggungjawab atas menumpuknya sampah makanan.

Pihak lain yang juga bertanggungjawab selain konsumen adalah jaringan supermarket, serta restoran.

Yuk langsung saja simak beberapa tips di bawah ini: 

BACA JUGA:Sehat! 7 Tips Makanan Untuk Meningkatkan Stamina

1. Simpan makanan dengan tepat 

Cara menyimpan makanan mempengaruhi jumlah limbah makanan yang diproduksi. 

Sebuah data menarik dari Natural Resource Defence Council di Inggris Raya menyatakan, sekitar dua pertiga limbah makanan di negara itu disebabkan pembusukan makanan. 

Kategori :