Mari Intip, 6 Referensi Objek Wisata di Pontianak, Salahsatunya Masjid Jami Pontianak

Senin 29 Jan 2024 - 20:21 WIB
Reporter : Meydia
Editor : Meydia

2. Museum Negeri Sejarah Budaya Khas

Museum ini sering dijadikan untuk pusat konservasi. Berisi peninggalan-peninggalan sejarah Suku Tionghoa, Suku Melayu dan Suku Dayak. 

Di dalam museum terbagi 3 ruangan yaitu Ruang Budaya Kalimantan Barat, Ruang Keramik dan Ruang Pengenalan. Koleksinya banyak yang berupa miniatur dan replika sejarah.

Diresmikan pada tahun 1983 oleh Direktur Jenderal Kemendikbud dan pertama kali dirintis tahun 1974. 

BACA JUGA:Jarang Dieksplorasi, 7 Objek Wisata yang Indah dan Menakjubkan di Nusa Tenggara Barat, Bak Surga Tersembunyi

Akhir-akhir ini banyak dijadikan pameran dan lomba lukis. Wajib berkunjung bagi Anda karena harga tiket masuknya pun sangat murah.

Disebut sebagai museum terlengkap milik Pontianak. Memiliki visi dan misi yang bagus yakni untuk pelestarian budaya. 

Ada ruang keramik yang memperlihatkan koleksi keramik ciamik. Ada juga ruang budaya yang memperlihatkan 7 unsur kebudayaan.

3. Makam Kesultanan Batulayang

BACA JUGA:5 Tempat Wisata di Nusa Tenggara Barat, Menyimpan Sejuta Pesona dibalik Kemegahannya, Yuk Simak Penjelasannya

Makam ini merupakan makam jaman Kerajaan Kadariyah. Pengunjung yang datang biasanya berziarah atau sekedar rekreasi. 

Ada situs meriam yang dulu digunakan untuk penyerangan Belanda. Dinamakan Batu Layang.

Karena dulu ada banyak bebatuan di Sungai Kapuas yang nampak seperti melayang alih-alih tenggelam.

Di sinilah Sultan Hamid II disemayamkan. Sultan Hamid II merupakan putra dari Sultan Syarif Muhammad. 

BACA JUGA:Mari menjelajah,Ini Dia 9 Rekomendasi Wisata di Kupang Nusa Tenggara Timur Dijamin Bikin Terpana,Ini Ulasannya

Beliau yang berjasa membuat lambang negara garuda Pancasila. Sultan Hamid II menjadi sultan terakhir di Pontianak setelah kepergiannya.

Kategori :