Yang berenang bebas di lautan juga beragam hewan laut dan beberapa jenis paus. Tidak heran jika saat ini, Selat Wetar banyak dilirik oleh wisatawan.
8. Pulau Atauro
BACA JUGA:Bikin Penasaran Ini Dia 7 Wisata di Terhits 2024 di Pontianak, Salahsatunya Waterpark Paradis-Q
Pulau Atauro juga menjadi yang populer sebagai destinasi wisata di Timor Leste. Lokasinya tidak terlalu jauh dari Dili.
Pulau ini juga memiliki banyak daya tarik, salah satunya adalah biota laut yang cukup beragam sehingga banyak penyelam.
Yang betah menghabiskan waktu menikmati keindahan alam bawah laut. Air laut di pulau ini juga sangat jernih sehingga terumbu karang terlihat dari permukaan air.
Kategori :