Apalagi ombaknya tidak terlalu besar dan pantainya dangkal, sehingga cocok untuk sekadar bermain air dan menikmati keindahan alam.
2. Pulau Saronde
Pulau Saronde memiliki pantai berpasir putih. Di pulau ini, pengunjung bisa melakukan berbagai kegiatan seperti snorkeling hingga berkemah.
Tempat wisata di Gorontalo ini bahkan sudah terkenal sampai ke luar negeri dengan keindahan pantai dan alam bawah lautnya.
BACA JUGA:Bingung mau Healing Kemana? Ini Dia 5 Rekomendasi Wisata di Madura, Dijamin Bikin Kamu Betah!
Pantainya yang begitu jernih biasa dijadikan tempat berenang, menyelam dan bermain yang sangat menyenangkan.
3. Pantai Botubarani
Pantai Botubaran memiliki keunikan tersendiri, di mana wisatawan dapat bermain dengan hiu paus.
Menyelam dengan hiu paus yang tentunya akan menjadi pengalaman yang sangat menyenangkan.
BACA JUGA:Bogor Ga Pernah Gagal, Inilah 6 Destinasi Wisata di Bogor yang Selalu Bisa Bikin Nyaman
4. Hutan Pinus Motilango
Hutan pinus motilango terletak di Desa Motilango, Kecamatan Tibawa. Ada sensasi berbeda saat berkunjung ke hutan pinus ini.
Lantaran lokasi tempat wisata di Gorontalo ini jauh dari hiruk-pikuk keramaian Kota. Sudah tentu udara di sekitarnya pasti sejuk dan masih alami.
5. Pantai Libuo Pohuwato
BACA JUGA:Sayang untuk Dilewatkan, 5 Tempat Wisata Terhits dan Viral 2024 di Bogor, Yuk Simak Ulasannya!
Pantai Libuo memiliki garis pantai yang panjang dan pasir putih lembut memberikan sensasi tersendiri bagi pengunjung.