Segar Dan Nikmat Puding Stroberi Begini Resepnya!

Minggu 16 Mar 2025 - 14:20 WIB
Reporter : Sela
Editor : Almi

• 1 bungkus susu kental manis (SKM)

Bahan topping :

• Anggur

• Stroberi

BACA JUGA:Pengen Camilan Renyah? Ikuti Resep Tips dan Trik Agar Kuping Gajah Tidak Keras

• Jeruk

• Nata de Coco

Cara membuat puding strawberry :

1. Pertama, masukkan 130gr gula pasir, 1 buah jelly rasa strawberry, dan 750ml susu cair ke dalam panci.

BACA JUGA:Simple Bun, Temukan Resep Kue Semprit Sederhana Hasilnya Enak dan Anti Gagal!

Aduk semua bahan hingga tercampur rata.

2. Selanjutnya tambahkan pewarna makanan rasa strawberry secukupnya dan aduk kembali hingga adonan kalis.

3. Selanjutnya nyalakan kompor dengan api sedang dan masak adonan puding hingga mendidih sambil terus diaduk.

4. Setelah mendidih, matikan api dan aduk perlahan untuk menguapkan uap berlebih.

BACA JUGA:Resep Kurma Cake yang Legit Harum Untuk Suguhan Idul Fitri!

Kemudian angkat dan tuang ke dalam gelas ukur untuk memudahkan proses penuangan.

Kategori :