Menangi Derbi Madrid, Los Blancos Tempel Ketat Barcelona

Selasa 11 Mar 2025 - 20:23 WIB
Reporter : Rendi
Editor : Rendi

Pada menit ke-55, Mbappe melakukan percobaan tembakan ke tiang dekat yang menyamping dari gawang Batalla.

Vinicius Junior juga berpeluang memperlebar keunggulan pada menit ke-76 setelah menerima umpan Luca Modric, tetapi bola menyamping dari gawang Batalla.

Kedudukan 2-1 bertahan sampai wasit meniup peluit akhir pertandingan ini. El Real selanjutnya bertamu ke Stadion de la Ceramica untuk menghadapi Villareal pada 16 Maret, sehari sebelum Rayo Vallecano menjamu Real Sociedad di Stadion Vallecas, Madrid.(Net)

 

Kategori :

Terkait

Senin 10 Mar 2025 - 20:43 WIB

Real Madrid Ganggu Ketentraman Barcelona

Jumat 07 Mar 2025 - 20:35 WIB

Barcelona Batal CLBK dengan Neymar

Kamis 06 Mar 2025 - 20:50 WIB

Szczesny Jadi Jimat Sakti Barcelona

Jumat 21 Feb 2025 - 20:15 WIB

Barcelona Siap Jorjoran Belanja Pemain