Pilihan Handphone Xiaomi Harga 4 Jutaan, Terbaru yang Memiliki Spesifikasi Mumpuni

Minggu 02 Mar 2025 - 13:04 WIB
Reporter : Aris
Editor : Almi

Keunggulannya terletak pada kamera dengan teknologi multi-directional PDAF dan OIS, yang mampu menghasilkan foto dan video berkualitas tinggi.

Selain itu, smartphone POCO F6 memiliki pengisian daya super cepat 90W Meskipun masuk dalam kategori flagship, POCO F6 dijual lebih murah dibandingkan POCO X7 Pro, yakni Rp4,5 juta.

Setiap HP Xiaomi di segmen Rp4 jutaan memiliki keunggulan tersendiri. Jika kamu mencari perangkat dengan performa terbaik, seri POCO adalah pilihan yang tepat.

BACA JUGA:Cek Harga dan Speknya! Poco X7 Series Resmi Meluncur di Indonesia

BACA JUGA:Cek Spesifikasi Lengkapnya ! OPPO Resmi Meluncurkan OPPO A3i Plus

Namun, jika menginginkan spesifikasi yang lebih seimbang di berbagai aspek, seri Redmi lebih direkomendasikan. Jadi, mana yang paling cocok untuk kamu.

Itulah beberapa ulasan selengkapnya mengenai 5 Handphone Xiaomi dengan harga 4 jutaan terbaru yang memiliki spesifikasi mumpuni.

Kategori :